2 Maret 2017

Bagaimana Otak Manusia Memproses Tulisan?


Dalam proses membaca, mata bertindak sebagai indra yang menangkap kata-kata dalam bahan bacaan. Kata-kata tersebut kemudian dikirim ke otak untuk dikenali sebagai sebuah kosa kata, kelompok kata, maupun pemahaman sebuah kalimat.

Ternyata otak manusia mampu memproses kata-kata dengan baik bahkan ketika urutannya dibolak-balik. Coba Anda simak teks berikut:
Kmaemuapn mbecmaa cpeat trkeiat eart dngean kmaemuapn mngelnaei ktaa. Mnuasia mngenelai breabgai ktaa lweat bkuu dan tlisaun ynag dbiacaayn. Ktaa-ktaa tbuesret dsimiapn dlaam mmorei oatk dan aakn dinalkei lbeih cpeat ktikea dtemuikan kmblaei pdaa baahn baacan ynag brau.
Libeh habet lgai tnyatera uturan ktaa tdiak tlaleru ptineng aslaakn psoisi hruuf preatma dan trekahir tdiak bruebah. Adna hnaya ckuup mngelnaei hruuf preatma dan trekahir tdai kmeduian dnegan kmemapaun laur baisa aakn mngeanilnya sbegaai sbeauh ktaa spereti ynag Adna bcaa skeranag. Ini mneuurt rsiet ynag prenah dlikaukan Uinvertisas Cmabrigde, Ingrigs.
Luar biasa bukan? Ternyata kita tidak mengalami kesulitan ketika membaca teks di atas. Mungkin kita membaca lebih lambat, namun pada akhirnya kita tetap dapat membacanya dengan baik. Ternyata mata manusia hanya perlu membaca huruf di awal dan di akhir sebuah kata agar otak bisa memproses kata tersebut.

Inilah prinsip membaca cepat. 

Sumber:
Share:

2 komentar:

  1. At this time I am ready to do my breakfast, when having my breakfast coming again to read more news. paypal mastercard login

    BalasHapus
  2. The formula within this mortgage calculator is inserted correctly, as well as the calculator works quite well. canada mortgage calculator You really are a young person harboring big dreams and living a life full of uncertainties. mortgage calculator

    BalasHapus

Lisensi Creative Commons
Konten di dalam situs ini yang berasal dari penulis pribadi berada di bawah lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.

Konten lain yang penulis sadur dari sumber lain memiliki hak cipta dari masing-masing pembuatnya.
IP